Nusantara

Ketua DPRD Kaltim Soroti Peran Pers dalam Pengawasan Kebijakan dan Pembangunan IKN

ESENSIAL NEWS – Ketua DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Hasanuddin Mas’ud, menegaskan pentingnya peran pers dalam mengawal kebijakan pemerintah daerah, termasuk proyek strategis nasional seperti Ibu Kota Nusantara (IKN). Pernyataan ini disampaikan usai Rapat Paripurna di Kantor DPRD Kaltim, Jalan Teuku Umar, Samarinda, pada Jumat (7/2/2025). Hasanuddin, yang akrab disapa Hamas, menyatakan bahwa pers memiliki peran […]

Putusan MK Final, Rudy Mas’ud-Seno Aji Siap Dilantik sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Kaltim

ESENSIAL NEWS – Mahkamah Konstitusi (MK) resmi menolak permohonan sengketa hasil Pemilihan Gubernur Kalimantan Timur (Pilgub Kaltim) 2024 yang diajukan oleh pasangan calon nomor urut 1, Isran Noor-Hadi Mulyadi. Dengan putusan ini, peluang pasangan tersebut untuk mengajukan gugatan lebih lanjut pun tertutup. Keputusan tersebut dibacakan dalam sidang yang digelar di Gedung MK, Jakarta, pada Rabu, […]

KIPP IKN Ditutup Sementara pada 5-6 Februari 2025 untuk Pemeliharaan Infrastruktur

ESENSIAL NEWS – IKN, 4 Februari 2025. Pemerintah mengumumkan penutupan sementara akses kunjungan masyarakat ke Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN) pada 5-6 Februari 2025. Penutupan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya pemeliharaan infrastruktur dasar di beberapa titik utama kawasan, termasuk Plaza Seremoni dan area sekitar perkantoran pemerintah. Langkah ini bertujuan untuk […]

OIKN dan Kementerian PU Bangun Jaringan Distribusi Air Bersih di Penajam Paser Utara

ESENSIAL NEWS – Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) mengambil langkah konkret dalam mendukung ketersediaan air bersih di Kabupaten Penajam Paser Utara, khususnya di Kecamatan Sepaku, dengan membangun jaringan distribusi pipa air bersih untuk sekitar 600-700 sambungan rumah. Direktur Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Danum Taka Kabupaten Penajam Paser Utara, Abdul Rasyid, menyampaikan bahwa pembangunan […]

OIKN Jalin Kerjasama dengan Perbankan Nasional, Persiapkan Infrastruktur di Kawasan Inti Pemerintahan IKN

ESENSIAL NEWS – Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menggelar pertemuan strategis dengan sejumlah bank nasional terkemuka, seperti Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Mandiri, Bank Negara Indonesia (BNI), Bankaltimtara, Bank Tabungan Negara (BTN), dan Bank Central Asia (BCA), pada Jumat, 17 Januari 2024. Pertemuan ini bertujuan untuk mempercepat pembangunan infrastruktur perbankan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan […]

Kawasan Lindung IKN Resmi Ditetapkan: Upaya Mewujudkan Kota Hutan Berkelanjutan

ESENSIAL NEWS – Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN), Basuki Hadimuljono, telah meresmikan Kawasan Lindung IKN yang terletak di Samboja Lestari, Desa Margomulyo, Kecamatan Samboja Barat, pada Jumat, 10 Januari 2025. Peresmian ini menandai dimulainya inisiatif penting dalam upaya menjadikan IKN sebagai kota hutan yang berkelanjutan, di mana kawasan ini merupakan bagian dari Wilayah Perencanaan […]

PASANG IKLANMU DISINI2

ESENSIAL NEWS - Portal berita terpercaya yang menyajikan informasi terkini dan akurat dari berbagai bidang, termasuk politik, ekonomi, teknologi, gaya hidup, dan budaya. Kami berkomitmen untuk memberikan wawasan yang esensial bagi pembaca di seluruh Indonesia.