Kutai Timur

PAC Ansor dan DPK BKPRMI Kongbeng Salurkan Bantuan Rp 36 Juta untuk Korban Kebakaran di Desa Marga Mulya

ESENSIAL NEWS – Musibah kebakaran yang terjadi pada Rabu, 12 Februari 2025, di Desa Marga Mulya mendapat perhatian dari berbagai pihak, termasuk Pimpinan Anak Cabang (PAC) Gerakan Pemuda Ansor dan Dewan Pengurus Kecamatan (DPK) Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Kongbeng. Kedua organisasi ini bergerak cepat dalam menggalang bantuan untuk korban kebakaran. Pada Sabtu, […]

Kebakaran di Desa Marga Mulya Kongbeng,Tujuh KK Kehilangan Tempat Tinggal

ESENSIAL NEWS – Kebakaran hebat melanda Desa Marga Mulya, Kecamatan Kongbeng, pada Rabu (12/2) dini hari, mengakibatkan satu korban jiwa, satu korban luka parah, serta tujuh kepala keluarga (KK) kehilangan tempat tinggal. Api yang diduga berasal dari ledakan kompor dengan cepat menyebar dan melahap rumah-rumah di sekitar lokasi kejadian. Upaya pemadaman dilakukan oleh tim pemadam […]

Tahap Kedua Distribusi Bantuan untuk Korban Kebakaran di Batu Timbau, Total Donasi Mencapai Rp54 Juta

ESENSIAL NEWS – Bantuan untuk para korban kebakaran di Desa Batu Timbau dan Batu Timbau Ulu, Kecamatan Batu Ampar, terus mengalir. Setelah tahap pertama yang dilakukan oleh PAC Ansor-Banser Kongbeng bersama masyarakat, tahap kedua pendistribusian bantuan kembali dilakukan pada Rabu(5/2) oleh Pemerintah Kecamatan Kongbeng. Distribusi bantuan tahap kedua ini diwakili oleh Sekretaris Camat Kongbeng, Ketua […]

Kebakaran Hebat di Batu Timbau dan Batu Timbau Ulu, 109 Rumah Hangus, PAC Ansor Kongbeng Galang Bantuan

ESENSIAL NEWS – Sebuah kebakaran besar melanda Desa Batu Timbau dan Batu Timbau Ulu, Kecamatan Batu Ampar, pada Kamis (30/1). Kebakaran yang terjadi sekitar pukul 16.00 WITA itu baru berhasil dipadamkan sekitar pukul 20.00 WITA setelah upaya keras dari warga dan pihak terkait. Berdasarkan data yang dihimpun, sebanyak 109 rumah ludes terbakar, mengakibatkan sekitar 150 […]

Resmi Dilantik, Pejabat Baru Polres Kutim Dapat Pesan Penting dari Kapolres

ESENSIAL NEWS – Kutai Timur, Kapolres Kutai Timur (Kutim) AKBP Chandra Hermawan memimpin acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) sejumlah Pejabat Utama (PJU) di lingkungan Polres Kutim, Senin (20/1/2025). Acara berlangsung khidmat di Aula Polres Kutim dengan dihadiri oleh seluruh jajaran kepolisian setempat. Dalam Sertijab tersebut, sejumlah posisi strategis mengalami pergantian. Posisi yang diserahterimakan meliputi Wakapolres, […]

PASANG IKLANMU DISINI2

ESENSIAL NEWS - Portal berita terpercaya yang menyajikan informasi terkini dan akurat dari berbagai bidang, termasuk politik, ekonomi, teknologi, gaya hidup, dan budaya. Kami berkomitmen untuk memberikan wawasan yang esensial bagi pembaca di seluruh Indonesia.